Scroll Untuk Membaca Artikel
banner 468x60
banner 468x60
BeritaNasional

Alumni 73 SMA 1 Rantauprapat Memeriahkan Alumni Akbar Angkatan 1970-2025

Avatar photo
449
×

Alumni 73 SMA 1 Rantauprapat Memeriahkan Alumni Akbar Angkatan 1970-2025

Sebarkan artikel ini

Labuhanbatu,  [Gaperta.id] – Alumni 73 SMA 1 Rantauprapat Memeriahkan Alumni Akbar Angkatan 1970-2025 yang acaranya akan berlangsung besok, Sabtu (08/11/2025).

Pada saat wawancara dengan para alumni awak media bertemu dengan Ir.Wasinton Siregar, Ir.Lihas Ritonga,M.Si dari Medan, Ana Karim dari Jakarta.

Ir. Wasinton Siregar dalam wawancaranya mengatakan Almuni Akbar ini merupakan pertemuan yang keempat kali , harapannya reuni hari ini pertemuan yang sangat berbahagia, dimana a bertemu para alumni tahun 1973 di sekolah SMA 1 Rantauprapat, karena pertemuan ini merupakan pertemuan yang sangat langka.

Jangan Lewatkan :  Dalam Rangka Mewujudkan ZI, Kepala Kantah Kota Dumai Lakukan Monev Pembangunan ZI Periode Triwulan I

Dari semua sekolah tingkat SLTA ada di Labuhanbatu baru kali ini SMA 1 Rantauprapat melaksanakan reuni akbar yang, sehingga kami sangat senang dan berbahagia pada saat pertemuan dengan para sahabatnya di sekolah, karena kami rata rata sudah berumur 70 tahun keatas, ujar Washington.

Hal senada juga di katakan Ir.Lihas Ritonga, M.Si yang juga mantan kadis pertanian Kabupaten Labuhanbatu 20 tahun menyampaikan dengan pertemuan reuni akbar ini meyarankansupaya ada sumbangan kita para alumni yang memiliki ilmu pertanian, untuk pertemuan berikutnya sumbang sih ilmu pertanian kepada petani masyarakatpun Labuhanbatu, untuk meningkatkan produksi pertanian tanaman keras seperti budi daya kelapa sawit dan karet.

Jangan Lewatkan :  Cepat Tanggap Bencana Sumbar, Kilang Pertamina Dumai Salur Bantuan

Kami para alumni tahun 73 sudah 52 tahun berpisah dengan teman teman yang besok akan bertemu, dengan pertemuan ini kami mengenang 52 tahun yang lalu masa masa disekolah, kami para alumni 73 tersebar di seluruh kota di Indonesia, ada berdomisili di jakarta, tangerang, Medan dan kota lainnya, yang masing-masing mempunyai berbagai ragam profesi aspek pembangunan, sehingga kedepannya dapat memberikan sumbangan pemikiran ilmu yang di miliki terhadap Kabupaten Labuhanbatu tercinta ini, tutup Lihas dengan berapi-berapi.