Scroll Untuk Membaca Artikel
banner 468x60
banner 468x60
BeritaNasional

Prabowo ke Nusron Wahid: HGU dan HGB Jatuh Tempo Kembali ke Negara!!

Avatar photo
102
×

Prabowo ke Nusron Wahid: HGU dan HGB Jatuh Tempo Kembali ke Negara!!

Sebarkan artikel ini

JAKARTA, [Gaperta.id] – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, mengikuti Sidang Kabinet Paripurna yang dipimpin oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Prabowo Subianto, di Istana Negara, Jakarta, Senin (05/05/2025). Pada rapat tersebut, presiden menekankan terkait pencapaian aset under management yang telah berhasil dikonsolidasi dalam aset negara serta pentingnya pengecekan terhadap seluruh aset di Indonesia, termasuk tanah negara.

Jangan Lewatkan :  Dukung Pertumbuhan Sektor Energi, PLN Pasok Listrik 5.540 kVA untuk Pertamina Gas di Riau

“Pak Nusron, nanti cek dan teliti ya. Cek semua konsesi Hak Guna Usaha (HGU), Hak Guna Bangunan (HGB) yang sudah jatuh tempo, kembalikan ke negara,” ujar Presiden Prabowo saat memimpin Sidang Kabinet Paripurna.